Psikologi politik



No. Panggil 320.019 RIC p
Pengarang Yudi Santoso; Richards, Barry;
Tempat Terbit Yogyakarta
Penerbit Pustaka Pelajar
Tahun Terbit 2023
Subject Psikologi Politik;
Klasifikasi 320.019
Abstrak/Catatan Psikologi Politik mengeksplorasi bagaimana emosi­ emosi yang mendukung kehidupan sehari­hari juga sangat penting pa­da apa yang terjadi di panggung politik. Buku ini ditulis berdasar ide ­ide psikoanalitik untuk menunjukkan bagaimana ketakutan dan hasrat membentuk bidang politik dalam masyarakat dan budaya kita yang terus berubah, serta membahas isu ­isu sosial terkini dan berbagai peritiwa termasuk Brexit, sifat demokrasi yang berubah, aktivisme, dan Trump di Amerika. Dalam sebuah iklim politik globak yang berubah, Psikologi Politik menunjukkan kepada kita bagaimana kita dapat mema­hami apa yang mendorong perilaku manusia dalam kaitan de­ngan ide ­ide dan tindakan politik.