Visi

Menjadi Pusat Komunikasi ilmiah dalam mengembangkan ilmu pengetahuan, pembelajaran, dan penelitian

Misi

  1. Menyediakan sumberdaya informasi yang berkualitas untuk pembelajaran dan penelitian
  2. Menyediakan fasilitas dan sarana belajar serta akses informasi ilmiah seluas-luasnya kepada komunitas akademik UIN Walisongo dan masyarakat luas
  3. mengoptimalkan pengelolaan fasilitas dan aset dalam rangka peningkatan mutu layanan perpustakaan

Tujuan

Membangun perpustakaan UIN Walisongo yang mampu menjadi pusat komunikasi ilmiah masyarakat akademik dengan meneyediakan koleksi yang berkualitas dan akses informasi yang seluas-luasnya untuk mengembangkan ilmu pengetahuan, pembelajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.