Analisis kesalahan berbahasa : sebuah pendekatan dalam pengajaran bahasa



No. Panggil 499.221 MAN a
Pengarang Yusri; Mantarsiah R.;
Tempat Terbit Yogyakarta
Penerbit Deepublish
Tahun Terbit 2020
Subject Bahasa Indonesia; ; Komposisi;
Klasifikasi 499.221
Abstrak/Catatan Salah satu pendekatan dalam ilmu linguistik yang dilakukan untuk mengidentifikasi kebutuhan pembelajar adalah pendekatan analisis kesalahan berbahasa. Fokus dari dari pendekatan adalah mengidentifikasi kesalahan-kesalahan yang dialamai oleh pembelajar dalam mempelajari bahasa asing dan mengembangkan strategi untuk mengurangi potensi kesalahan sehingga strategi yang dikembangkan tersebut berbasis analisis kebutuhan pengajar. Dilengkapi juga dengan beberapa contoh data kesalahan berbahasa pada beberapa jenis keterampilan berbahasa dan pada berbagai tataran internal kebahasaan, baik pada tataran fonologi, morfologi, sintaksis maupun semantik.