Bibliography Detail

Pembentukan dan pembaharuan hukum Islam di Indonesia : mengukur eksistensi aspek sosiologi hukum | Perpustakaan Pusat

# #
Image of Pembentukan dan pembaharuan hukum Islam di Indonesia : mengukur eksistensi aspek sosiologi hukum

Text

Pembentukan dan pembaharuan hukum Islam di Indonesia : mengukur eksistensi aspek sosiologi hukum


Pembentukan dan pembaharuan hukum Islam dapat diartikan sebagai aktivitas berpikir dalam yang dilakukan oleh lembaga pembentuk aturan (ulama, legislative dan pemerintah) untuk mengubah paham, kebiasaan dan pranata lama untuk beradaptasi dengan situasi dan kondisi baru yang muncul (terutama) karena kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. Namun dalam setiap pembentukan dan pembaharuan hukum Islam tetap mengacu pada kajian sosiologis untuk melihat dan mengukur kultur masyarakat yang dinamis sehingga hukum Islam dapat diterima dengan baik. Karena suatu hukum dapat dikatakan berlaku efektif jika hukum yang diberlakukan sejalan dengan nilai-nilai yang hidup dalam masyarakat baik itu nilai adat, budaya maupun agama.
Sepanjang sejarah hukum Islam, setiap pembentukan dan pembaharuan hukum Islam sangat dipengaruhi oleh peristiwa sosial sebagai fakta yang sudah ada dan lekat dengan masyarakat Islam. Dengan demikian, pembentukan suatu norma hukum selain mempertimbangkan aspek formil juga harus mempertimbangkan aspek sosiologis. Oleh karena itu, hukum Islam pada hakekatnya merupakan produk pemikiran hukum, dari hasil interaksinya dengan lingkungan sosial budayanya.

Bibliografi : halaman 145-150.


Ketersediaan
PR2401832X4.009598 ARI p C.1Perpustakaan Pusat UIN WalisongoTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
PR2401842X4.009598 ARI p C.2Perpustakaan Pusat UIN WalisongoTersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
2X4.009598 ARI p
Penerbit
Depok : Rajawali Pers.,
Deskripsi Fisik
xii, 152 halaman ; 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-08-0467-0
Klasifikasi
2X4.009598
Tipe Isi
text
Tipe Media
unmediated
Tipe Pembawa
volume
Edisi
Cetakan ke-1, Desember 2023
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Tidak Ada Data
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar