Prosiding seminar 2nd lontar physics forum 2013 : peranan fisika dalam membentuk insan berkarakter | Perpustakaan Pusat
Text
Daftar isi :
1. Pendidikan Fisika Dalam Upaya Membentuk Manusia Indonesia Seutuhnya/ Prabowo
2. Peranan Fisika Dalam Pengembangan Pendidikan Karakter/ Kamsul Abraha
3. Identifikasi Keterkaitan Konsep Dasar Fisika Tentang Gaya Dengan Kegiatan Sering Dijumpai Siswa Sekolah Dasar/ Lani Prabawati, Diane Noviandini, Ferdy S. Rondonuwu
4. Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri dan STAD untuk Ketercapaian Hasil Belajar Siswa Sekolah Menengah Pertama/ Stria P. Nugraha, Didik Aryanto, Nur Khoiri
5. Penggunaan Bahan Ajar Komik untuk Meningkatkan Belajar IPA/ Mustikan
6. Analisis Kemampuan Calon Guru Fisika Dalam Membuat Instrumen Tes Pilihan Ganda dan Esai/ Asep Sutiadi
7. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament Menggunakan Peta Konsep dan Peta Pikiran Terhadap Hasil Belajar Siswa/ Winarti, Nur Khoiri, Didik Aryanto
8. Pengaruh Pembelajaran Model Aktif dengan Metode The Power of Two dan Make A Match Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Sale/ Charisma Dita Ayuningtyas Ngurah Ayu N. M., Affandi Faisal. K
9. Penerapan Pedekatan Kontekstual Menggunakan Media Video untuk Meningkatkan Hasil Belajar Fisika Pada Kelas XI RPL 1 SMK N 8 Semarang/ Nur Afifah, Ngurah Ayu Nyoman Murniati Susilawai
10. Penerapan Alat Praktikum Viskometer Terhadap Pencapaian Kinerja Mahasiswa Calon Guru Fisika/ Susilawati, Didik Aryanto
11. Pembelajaran Fisika Seturut Hakekatnya Serta Sumbangannya dalam Pendidikan Karakter Siswa/ Domi Severinus
12. Media Pembelajaran Fisika Berbasis Laboratorium/ G. Budijanto Untung
13. Pemanfaatan Gitar Akustik Dalam Pembelajaran Fisika Bunyi Bagi Siswa SMA/ Sutardi
14. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Two Stray dan Metode Resitasi Berbantuan Buku Saku untuk Ketercapaian Aktivitas dan Hasil Belajar Kognitif Siswa/ Iim Inayah, Nur Khoiri, Didik Aryanto
15. Pembuatan Papan Pembelajaran Berbasis Huruf Braille dan Rekaman Pada Pokok Bahasan Suhu dan Kalor/ Andy Eko Putro, Sugimin W. W., Herwinarso
16. Kajian Pengembangan Media Pembelajaran IPA Menggunakan Fotonovela Berbasia Pendidikan Karakter/ Arista Rahayu, Ngurah Ayu Nyoman Murniati, Irna Farikhah
17. Upaya Meningkatkan Hasil Belajar IPA Dengan Model Pembelajaran TGT Melalui Media WALL Dictionary Bagi Siswa SMP N 3 Batang Tahun Pelajaran 2012/2013/ Nisaul Khusna, Ngurah Ayu N. M., Duwi Nuvitalia
18. Pengaruh Pembelajaran Kooperatih Tipe STAD, TGT, dan JIGSAW Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas VII smpn 26 Semarang/ Khoirotun Nisa’, Ngurah Ayu Nyoman M., Susilawati
19. Magic Circle Media Pembelajaran Fisika SMA Berbahan Barang Bekas, Solusi Cerdas Belajar Induksi Magnetik/ Suyanto
20. Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI) Dengan Pemanfaatan LKS Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VII-G SMP N 12 Semarang Tahun Ajaran 2012/2013/ Lastanto, Ngurah Ayu N. M., Irna Farikhah
21. Strategi Pembelajaran Fisika Memukau (Menemukan, Menjelaskan, dan Menarik Kesimpulan) Konsep Fluida pada Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 16 Semarang/ Anies Asriani
22. Pembuatan Media Pembelajaran Fisika Berbasis Komputer Sub Pokok Bahasan Gesekan untuk Siswa SMA/ Agus Rianto, Budijanto Untung, I Nyoman Arcana
23. Peraga Hukum Pascal/ Edy Suparso
24. Quo Vadis Ujian Nasional Pada Sekolah Dasar dan Menengah di Indonesia?/ Masturi
25. Pengaruh Pendekatan Problem Solving Model Search, Solve, Create, and Share (SSCS) Berbantuan Modul Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Pokok Bahasan Listrik Dinamis/ Siti Khirifah, Ernawati S., Joko Saefan
26. Pengembangan CD Tutorial Mandiri Fisika Kelas X SMA/ Edi Susilo, Ngurah Ayu N. M., Irna Farikhah
27. Karakterisasi Ekstrak Antosianin Ubi Jalar Ungu (Impomoea batatas L) Sebagai Fotosesitiser Pada Sel Surya Pewarna Tersensitasi/ Dwi Susmiyanto, Nur Aji WibowoAdita Sutresno
28. Pengembangan Sistem Pemasangan Tungku Otomatis Pada Alat Defferential Thernal Analisys (DTA) Buatan Pusat Penelitian Fisika-LIPI/ Bambang Hermanto, Marga A. Jaya Mulya, Agus S. Wismogroho
29. Pengaruh Suhu Pemanasan Terhadap Konduktifitas LiFePO4/C Sebagai Material Kathoda Pada Baterai Ion Lithium yang Disintesis Melalui Metode Sol-Gel/ Joko Triwibowo, Isna Fitriah, Achmad Subhan, Arif Tjahjono
30. Kajian Sebaran Limbah Cair Menggunakan Metode Resistivitas/ Matheus Souisa, Sisca M. Sapuleta
31. Pengaruh Konsentrasi Poly (3-Hexylthiophene) (P3HT) Terhadap Peningkatan Efisiensi Dye Sensitized Solar Cells/ Cari, Nurussaniah, Boisandi, Anita, Agus, Supriyanto, Risa, Suryana
32. Studi PengaruhKonsentrasi Dopan Pada Polyanilin Nanofiber: Sintesis Dan Karakterisasi Spektroskopi Infra-Red/ Ngurah A. K. Umiati, Kuwat Triyanta, Kamsul Abraha
33. Pemanfaatan Sampah Daun untuk Bahan Peredam Suara/ Anisa Sholihah, Hestining Ajeng P., Susanto, Pradana Adi W., Mahardika P. Aji
34. Kajian Pemanfaatan Gaya Lorentz Sebagai Usaha untuk Mengurangi Tingkat Pencemaran Logam Berbahaya Pada Air Minum/ Nsrullah Jamaludin, Imam Prasetyo, Yudho Sampurno Hadi, Siti Patonah
35. Penyelesaian Persamaan SCHRODINGER Potensial Non-Sentral Poschl-TellerHiperbolikPlus Poschl-Teller Trigonometrik Menggunakan Metode Supersimetri Mekanika Kuantum/ M. Syaifudin Suparmi, Cari
36. Kalibrasi Kv Pesawat Sinar-X Rigaku 250EG-S3 dengan Metode Exposure Chart Standart/ Zaenal Abidin, Septianta Nugraha, Djoko Maryanto
37. Kajian Rugi-Rugi Pada Fiber Optik Polymer Optical Fiber (POF) 0.5mm Tergores untuk Fiber Sensor/ Fatimah Nur Hidayah, Ahmad Marzuki, Mohtar Yunianto
38. Studi Awal Pengembangan Alat Ukur Histerisis Magnet Menggunakan Efek Hall Tungga Secara Manual/ Bambang Hermanto, Agus SukartoWismogroho
39. Kajian Penerapan Konsep Impuls Untuk Menghitung Berat Kendaraan Berjalan Menggunakan Sensor Serat Optik/ Andi Setiono, Dwi Hanto, Bambang Widiyatmoko, Tomi Budi Waluyo
40. Penyelesaian Persamaan Dirac untuk Potensial Poschl-Teller Plus Manning Rosen Bagian Radial dengan Metode Hypergeometry/ Visty Devi Aryanthy, Suparmi, Cari, Intan, Saraswati
41. Tentang Untingan Dirac Tanpa Interaksi/ Muhammad Ardhi Khalif
42. Indentifikasi Penyebab Afiker Berdasarkan Distribusi Tahanan Jenis Daerah Bufer Waena-Entrop, Kota Jayapura/ Virman
43. Analisis Kajian Spectrum Spektroskopi Resonansi Spin Elektron Asam Aspartat (C4H7NO4) Pada Dosimetri Berkas Sinar X untuk Tujuan Radiografi Medis/ Atika S. Ahab
44. Pengkajian Citra Peengidaraan Jauh Dalam Fenomena Geologi Di Gunung Bawakaraeng/ Muhammad Altin Massinai, Adjat Sudrajat, Virman, Ahmad Rudi, Syamsuddin
45. Indentifikasi Antosianin Kol Merah (Brassica Oleracea Var) untuk Potensi sebagai Dye Sensitizeed Solar Cell (DSSC)/ Ferri Rusady Saputra, Ferdy Samuel Rondonuwu, Adita Sutresno
46. Analisa Pengaruh Mikrobending untuk Aplikasi Pada Sensor Beban Berbasis Serat Optik/ Dwi Hanto, Cindy Al Kindi, Andi Setiono, Bambang Widiyatmoko
47. Uji Mekanik Ferro Ferrte dengan Pengikat Karet Alam/ Rahmawan Wicaksono, Agus Yulianto, Sulhadi
48. Studu Sifat Fisis dan Mineral Campuran Batu Apung Berbasis Lempung Dalam Pembuatan Keramik/ Arief Muliawan
49. Penyelesaian Persamaan Klein-Gordon untuk Potensial Non Sentral HulthenBagian Radial dengan Polinomial Ramanovski/ Ihtiari, Suparmi, Cari, Visty Devi
50. Studi Awal Ektrak Antosianin Strawberry sebagai Fotosensitizer Dalam Pembuatan Prototipe Dye Sensitized Solar Cell (DSSC)/ Mochamad C. Misbachudin, Suryasatriya Trihandaru, Adita Sutresno
51. Studi Awal Pengmbangan MekanisKesetimbangan untuk Aplikasi Thermogravimeter Menggunakan Sensor DC LVDT/ Agus Sukarto Wismogroho, BamBANG Hermanto
52. Rancangan Alat Timbang Berbasis Serat Optik Mikrobending Menggunakan Mikrokontroler Atmega32/ Dwi Hanto, Dessy Hervina Sari, Andi Setiono, Bambang Widiatmoko
53. Karakteristik Klorofil Pada Daun Kacang Panjang (Vigna Sinensis) Sebagai DSSC/ Anita, Boisandi Nurussaniah, Cari, Agus Supriyanto, Risa Suharyana
54. Pembuatan dan Pengujian Bahan Peredam Suara dari Berbagai Serbuk Kayu/ Pradana Aji Wibowo, Rahmawan Wicaksono, Agus Yulianto
55. Fabrikasi Sel Surya Organik Berbasis FTO/PEDOT:PSS/P3HT/Klorofil/Al/ Fredicha Arya, Agus Supriyanto, Fahru Nur Rosyid
56. Pengaruh Stack Terhadap Fase Gelombang Tekanan Dalam Tabung Resonator Termoakustik Ramah Lingkungan/ Choiril Huda, Affandi Faisal Kurniawan, Sigit Ristanto
57. Penyelesaian Persamaan Dirac untuk Modifikasi Potensial Non Sentral Poschl-Tellerbagian Sudut Dengan Metode Nikiforov-Uvarov/ Intan Saraswati W., Suparmi, Cari,Ihtiari
SA150179 | 530.07 PRO - | Perpustakaan Pusat UIN Walisongo | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain